Kacang Sihobuk begitu orang melabelinya. Jika plesiran ke Tarutung tidak afdol kalau belum mencicipi Kacang Sihobuk. Demikian juga jika hendak bepergian dari Tarutung ke suatu tempat, Kacang Sihobuk tentunya menjadi buah tangan khas. Kacang Sihobuk, kacang garing asal Desa Sihobuk, Tarutung, Tapanuli Utara. Kehadiran Kacang Sihobuk sebagai oleh-oleh khas Tarutung tentunya mempunyai catatan historis. Sihobuk sebuah Desa yang berada di lembah dan dihuni mayoritas petani pernah dilanda bencana longsor tahun 1982, selanjutnya Kacang Tanah yang merupakan hasil…
The post Sihobuk, Kacang Gurih dari Daratan Tapanuli Utara appeared first on hitabatak.com.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar